Jumat, 18 Oktober 2013

Skenario Proses Belajar Mengajar

SKENARIO PROSES BELAJAR MENGAJAR


ASPEK                       : SPEAKING
MATERI                     : MERESPON PUJIAN DAN PEMBERIAN SELAMAT



Skenario


Guru

Siswa

Alokasi Waktu




Kegiatan Awal

-       Mengucapkan salam dengan berkata “Assalamu’alaikum”
-       Mengucapkan selamat pagi dengan berkata “Good morning”
-       Menanyakan kondisi peserta didik dengan berkata “How are you today ?”
-       Mengabsen siswa
-       Berdo’a bersama sebelum memulai pelajaran
-       Memberikan motivasi
-       Menjawab salam dengan berkata “Wa’alaikum salam”
-       Menjawab dengan berkata “Good morning too”

-       Menjawab sesuai dengan kondisi masing-masing

-       Merespon saat guru mengabsen
-       Berdo’a bersama
-       Mendengarkan motivasi




10 menit




Kegiatan Inti

-       Menyuruh siswa menyiapkan buku paketnya
-       Memberikan pengertian pujian dan pemberian selamat beserta contohnya
-       Menanyakan siswa apakah mereka pernah memberikan atau mendapat pujian dan selamat
-       Memberikan contoh kalimat pujian dan selamat beserta situasi yang cocok
-       Menyuruh siswa menjawab soal yang tertera di buku paket
-       Menyiapkan buku paket
-       Memahami pengertian pujian dan pemberian selamat beserta contohnya
-       Menjawab pertanyaan guru sesuai dengan pengalaman siswanya
-       Memahami contoh kalimat pujian dan selamat beserta situasi yang cocok
-       Menjawab soal yang tertera di buku paket




45 menit

 Kegiatan Akhir

-       Menyimpulkan apa yang telah dijelaskan
-       Memberikan nasehat
-       Memberikan tugas rumah (PR)
-       Mengucapkan salam
-       Mendengarkan kesimpulan
-       Mendengarkan nasehat
-       Mencatat tugas yang telah diberikan
-       Menjawab salam

15 menit


Tidak ada komentar:

Posting Komentar